Bersiaplah untuk acara yang paling diantisipasi karena ajang tahunan BET HONORS akan digelar kembali untuk kelima kali, hajatan yang dipersembahkan bagi para legenda dalam dunia musik, sastra, hiburan, media, pelayanan dan pendidikan yang memiliki prestasi luar biasa. Ini akan menjadi malam yang diisi dengan penampilan istimewa termasuk Kelly Rowland, yang akan menyanyikan sebuah lagu klasik milik Mariah Carey. The BET HONORS akan tayang perdana selama Black History Month, pada Senin, Februari 13 jam 9.00 malam waktu setempat.
(Endang Real Suryana | OMKelly.com)
Leave a Reply